Skripsi

Perancangan Teknik Penataan Cahaya dengan Menggabungkan Lighting Effect dan Lighting Basic Menggunakan Software Realizzer pada Program Acara "Elora Musik"

Abstraksi

Perancangan lampu basic dan lampu efek menggunakan software realizzer dalam program acara musik merupakan konsep pengaturan intensitas cahaya pada lampu basic dan lampu effect. Lampu basic LED Fresnell 250w digunakan sebagai pencahayaan dasar bagi personil. Lampu PAR LED 56 digunakan untuk memberikan warna pada ruangan yang minim cahaya. Lampu Moving Beam 100w digunakan untuk memberikan aksen gobo berbentuk prisma pada tiap lagu. Teknik yang digunakan antara lain perancangan teknik three point of light dengan menerapkan konsep low light pada lampu basic berfungsi untuk memberikan pencahayaan dasar kepada personil namun tetap memberikan kesan ruang minim cahaya. Perancangan penataan lampu effect dengan teknik pictorial light dan accent light berfungsi untuk memberikan warna ruang serta memberikan aksen pencahayaan berupa gobo prisma. Kemudian perancangan dalam menggabungkan lampu basic dengan lampu effect berfungsi agar pencaahayaan antara lampu basic dan lampu effect tidak saling bertabrakan. Dengan analisis metode tersebut dapat menghasilkan sebuah rancangan program acara yang patut untuk disuguhkan kepada audience.//ir

Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Vandika Bramastya mahasiswa PS. Matekstosi tahun 2020.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000021994 664/1123-TOS/2020 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Viandika Bramastya Penulis
No Subyek
1 APLIKASI PENATAAN CAHAYA PROGRAM MUSIK
No Kata Kunci
1 ELORA MUSIK
2 LIGHTING BASIC
3 LIGHTING EFFECT
4 MENGGABUNGKAN LIGHTING
5 PENATAAN CAHAYA
6 PERANCANGAN
7 SOFTWARE REALIZZER
8 TEKNIK PENATAAN CAHAYA
AsalMahasiswa STMM Lulus Tahun 2020
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2020
Call Number005.5 621 32 781 56 VIA p
Kolasixiv+86 hlm.; 12.5x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman81
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali