Manekung di Puncak Gunung: Jalan Keselamatan Kejawen
color:black;mso-themecolor:text1" >Buku ini merupakan terjemahan dan saduran
disertasi penulis yang berjudul “Mystical
Practices and Religious Belief in Contemporary Java”, yang ditulis
pada tahun awal 90-an di University
of Kent at Canterbury, Inggris. Judul tersebut kemudian
dialihbahasakan menjadi Manekung di Puncak Gunung dengan subjudul Jalan
Keselamatan Kejawen. Memang ada selang waktu yang lama antara penulisan tesis
dengan penerbitan buku ini, ketika masyarakat Jawa tentu telah mengalami
perubahan-perubahan yang cukup berarti, terutama di bidang ekonomi dan sarana
kehidupan teknologi. Penerbitan buku ini bertujuan untuk memperluas khazanah
perbincangan tentang budaya dan ngelmu Kejawen. //ir
Tidak tersedia versi lain