Pada kaidah bahasa Indonesia terdapat dua ragam bahasa, yaitu bahasa baku dan tidak baku. Bahasa baku adalah ragam bahasa yang cara pengucapan maupun penulisannya sesuai dengan kaidah-kaidah standar, sedangkan bahasa…
Untuk dapat menulis sebuah karangan-baik karangan biasa maupun karangan ilmiah, tentulah dibutuhkan persyaratan tertentu. Persyaratan itu antara lain: seorang harus mampu memilih kata-kata yang tepat, harus luas kosa katanya, harus mampu menggunakan kamus yang ada, dan lain-lain. Disamping itu, orang itu harus pula mampu mengungkapkan maksudnya dengan gaya bahasa yang cocok …
Buku ini berisi pedoman berbahasa Indonesia yang baik untuk : Penyiar, Pembawa Acara, Beritawan TV, dan peminat umum...//Syamsu
Buku ini berisi : - Pendahuluan Tentang linguistik - Hakekat bahasa - Fungsi Bahasa - Dasar-Dasar Fonetik - Fonologi - Morfologi - Sintaktis - Semantik - Pragmatik....//chinta
Buku "LINGUISTIK EDUKASIONAL" ini mempelajari : metodologi pembelajaran bahasa, Analisis kontrastif antarbahasa, Analisis kesalahan berbahasa...//Syamsu