Menguasai Java sejak dini berarti investasi penting pada masa depan. Java merupakan pemrograman masa depan yang bisa diaplikasikan untuk pembuatan perangkat lunak berbasis desktop, console, maupun mobile. Buku ini membelajarkan Java untuk para pem…
Berbicara masalah pemrograman web, khususnya website dinamis, tidak bisa dipisahkan dengan PHP. Jika ingin menjadi master web, PHP merupakan syarat mutlak yang harus dikuasai. Buku ini cocok sekali untuk mahasiswa IT, pelajar SMK IT, pendidik, d…
Pilihan pertama yang sebaiknya ditempuh untuk menjadi seorang programmer adalah dengan mempelajari berbagai macam bahasa pemrograman sekaligus hanya dengan menggunakan satu buah software, yaitu Visual Studio. Visual Studio adalah software yang dapat membantu kita membuat ap…
Siapa yang tidak kenal internet sekarang ini? Mulai dari orang kantoran, pejabat, mahasiswa, pelajar, sampai pada petani sudah menikmati akses internet yang demikian massif. Kehadiran internet saat ini seakan tak terpisahkan dari gaya hidup sehari-hari. Internet tidak lag…
Website kekinian yang fungsional dibentuk minimal menggunakan tiga pemrograman dasar, yaitu HTML, PHP, dan MySQL. Untuk mendesain layout dan bentuk website, digunakan HTML, sedangkan untuk membuat website dengan konten yang dinamis dan interaktif,membutuhkan PHP. Agar website dapat menyimpan data, membutuhkan MySQL. B…
Saat ini, PHP banyak dipakai untuk membuat program situs web dinamis. Contoh aplikasi program PHP adalah forum (phpBB) dan MediaWiki (software di belakang Wikipedia). Sedangkan, Mambo, Joomla!, Postnuke, Xaraya, dan lain-lain merupakan contoh aplikasi yang lebih kompleks beru…
"GNU Octave atau disebut Octave merupakan tools “scientific calculator” yang sangat canggih dan salah satu alternatif MATLAB yang bersifat functional programming, free, opensource, ringan dan multi operating system. Topik bahasan pada buku ini telah disusun secara berjenjang yaitu: 1. Octave: IDE, editor, package,…