Buku

The Master Speaking: Rahasia Bicara Efektif dan Memikat untuk Semua Orang

Abstraksi
Berbicara itu bukan hanya sekedar merangkain kata menjadi kalimat semata. Berbicara juga membutuhkan keahlian-keahlian khusus yang tidak semua orang memilikinya. Apalagi jika tujuan bicara adalah untuk menaklukkan lawan bicara. Misal, seorang negosiator harus memiliki keahlian khusus untuk memikat lawan bicara baik dengan penampilan, bahasa tubuh, dan juga pilihan kata-katanya. Keahlian semacam ini merupakan bagian dari seni berbicara. Oleh karena itu, kemampuan berbicara harus dikuasai oleh siapa pun. Tidak peduli siapa Anda, apa profesi Anda dan bagaimana kelas sosial Anda. Sebab hal ini akan membawa dampak positif bagi hidup Anda dan bahkan kepada orang yang Anda ajak bicara. Selain itu, kemampuan berbicara ini akan membawa Anda kepada kesuksesan yang Anda impikan. Buku ini menyajikan banyak teknik praktis yang dapat Anda gunakan ketika Anda berbicara. Dengan teknik tersebut Anda akan memiliki kemampuan seni bicara yang efektif dan memikat sehingga mampu menaklukkan orang lain atau lawan bicara Anda. Sebuah buku rekomendasi untuk Anda yang ingin jago berbicara. 
Seri
Catatan
Sumbangan alumni STMM lulus tahun 2023 sebanyak 3 eksemplar
ISBN978-623-7910-12-1
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000025783 15-12486-1 G Ada
2 0000025784 15-12486-2 G Ada
3 0000025785 15-12486-3 G Ada
No Pengarang Jabatan
1 Aan Anshori Penulis
No Subyek
1 PUBLIC SPEAKING
No Kata Kunci
1 BICARA EFEKTIF
2 MEMIKAT SEMUA ORANG
3 RAHASIA BICARA EFEKTIF
4 SPEAKING
5 THE MASTER SPEAKING
AsalIndonesia
BahasaIndonesia
JenisUmum
PenerbitAraska
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2023
Call Number808.53 AAN t
Kolasi172 hlm.; 14x20,5 cm.; Cet. 1
Edisi
BibliografiAda
Halaman171
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks3
Kembali