Skripsi

Kesinambungan Editing pada Program Feature Lentera Budaya "Batik Tulis Kebon Indah"

Abstraksi

Penerapan kesinambungan gambar dalam editing sangatlah penting untuk menghasilkan visualisasi yang selaras antar gambar dan informasi yang ingin disampaikan. Oleh sebab itu sebagai editor perlu mengetahui beberapa dasar Editing, salah satunya kesinambungan gambar yang dapat menciptakan alur cerita menjadi selaras. Lentera Budaya “Batik Tulis Kebon Indah” merupakan program acara feature televisi yang mengangkat tentang kerajinan batik tulis di desa Kebon, kecamatan Bayat, kabupaten Klaten, provinsi Jawa Tengah. Dalam program acara feature ini menerapkan beberapa teknik editing seperti teknik cutting by rhythm, cutting by narration, dan color correction. Teknik cutting by rhythm digunakan agar menciptakan pergantian gambar sesuai dengan ketukan tempo dari illustrasi musik. Teknik cutting by narration dimaksudkan agar menciptakan keselarasan gambar dengan narasi. Color correction bertujuan untuk menyelaraskan warna gambar agar tidak terjadi jumping color. Dengan menerapkan beberapa teknik dalam program feature ini, menghasilkan karya yang berkesinambungan antar gambar dan backsound maupun keselarasan warna pada setiap gambar, sehingga karya yang dihasilkan menjadi menarik, informatif, dan menghibur penonton.//ir

Seri
Catatan
Skripsi sumbangan Sekar Wening Christiani mahasiswa PS. Matekstosi tahun 2020.
ISBN
No Barcode Register Lokasi Status
1 0000021979 659/1118-TOS/2020 R. TOSI Ada
No Pengarang Jabatan
1 Sekar Wening Christiani Penulis
No Subyek
1 EDITING PRODUKSI VIDEO
No Kata Kunci
1 BATIK TULIS
2 BATIK TULIS KEBON INDAH
3 EDITING
4 KEBON INDAH
5 KESINAMBUNGAN EDITING
6 LENTERA BUDAYA
7 PROGRAM FEATURE
AsalMahasiswa STMM Lulus Tahun 2020
BahasaIndonesia
JenisKarya Ilmiah
PenerbitSTMM
Kota Terbit Yogyakarta
Tahun2020
Call Number778.534 778 59 SEK k
Kolasixv+89 hlm.; 12.5x30 cm.; illus.
Edisi-
BibliografiAda
Halaman78
IndeksTidak Ada
RelesaseYa
Jumlah Eks1
Kembali