Buku ini membedah kasus-kasus aktual kebijakan publik asli Indonesia tentunya membutuhkan ketajaman dan kepekaan yang tinggi dalam melihat perkembangan kebijakan publik terkini maupun trend kebijakan di masa lampau. Kompleksitas proses perumusan trend implementasi kebijakan publik membuat para pakar agak sulit untuk menjelaskan dari teori-teori kebijakan publik yang sarat dengan berbagai pengam…