Buku ini membahas sebagian besar fitur yang ada di dalam Photoshop, termasuk Neural Filters. Filter-filter ini bekerja secara cloud dengan mengadopsi kecanggihan kecerdasan buatan atau artificial intelligence. Dengan menggunakan Neural Filters, kita bisa melakukan fungsi editing secara oto…
Buku ini membahas secara praktis pemrograman dan desain website yang memadukan Dreamweaver, HTML, CSS, PHP, dan Dreamweaver bagi pemula. Secara lengkap materi yang dibahas dalam buku ini meliputi: 1) Memadukan Dreamweaver dan XAMPP untuk menguji…