Jurnal Imiah Manajemen Informasi dan Komunikasi Sekolah Tinggi Multi Media “MMTC” Yogyakarta Volume 3 Nomor 1 Maret 2019 ini memuat empat artikel. Artikel pertama ditulis oleh Joko Sutarso dengan judul Negara, Demokrasi dan Ruang Publik: Kajian Teoritis Komuikasi Pemerintahan Sebagai Implementasi UU …
Program “Good Idea” episode “Kozi, A Coffee Lab” merupakan penciptaan karya produksi Feature televisi yang membahas tentang gaya hidup baru millenials. Kozi merupakan salah satu bisnis kedai kopi yang berhasil dalam dunia bisnis dengan k…
Mengembangkan aplikasi Android menggunakan Unity merupakan satu langkah tepat. Bukan karena Android adalah Platform terbuka yang fantastis bagi pengembang indie untuk mengembangkan game, tetapi Unity juga membuat proses tersebut menjadi cepat, mudah, dan menyenangkan. Kita akan terkejut ketika sesuatu yang dibuat terl…