Aneka Suara, Satu Dunia, Komunikasi dan Masyarakat Sekarang dan Masa Depan
Buku Aneka Suara, Satu Dunia ini diterbitkan semula merupakan sebuah laporan Komisi Internasional mengenai hasil Studi Masalah Komunikasi yang diselenggarakan oleh Unesco. Adapun pembahasan dalam buku ini terbagi dalam 5 (lima) bagian. Bagian I Komunikasi dan Masyarakat, meliputi Dimensi Sejarah, Dimensi Masa Kini, Dimensi Internasional. Bagian II Komunikasi di Masa sekarang, membahas tentang Sarana Komunikasi, perkembangan Infrastruktur, Integrasi: Perubahan Pola, Konsentrasi, Interaksi: Partisipan, Kesenjangan. Bagian III Persoalan dan Masalah Bersama, membahas Kelemahan pada Arus Komunikasi, Dominasi atas Isi Komunikasi, Demokratisasi Komunikasi, Gambaran Dunia, Publik dan Opini Publik. Bagian IV Kerangka Institusional dan Profesional, membahas Kebijakan Komunikasi, Sumber Material, Sumbangan Riset, Komunikator Profesional, Hak dan Tanggung Jawab Wartawan, Norma-norma tata Kerja Profesional. Bagian V Komunikasi di Masa Depan, membahas Kesimpulan dan Saran-saran, Maslah-masalah yang Memerlukan Studi yang Lebih Mendalam. //yn
Tidak tersedia versi lain