Perilaku Konsumen
Salah satu kunci keberhasilan bagi pelaku usaha dan
konsumen adalah memahami konsep pendidikan konsumen yang secara rinci
dipaparkan dalam perilaku konsumen. Buku ini memberikan pemahaman tentang pendidikan
konsumen yang dipaparkan melalui pemahaman perilaku konsumen yang akan dibahas
secara menyeluruh mulai dari definisi, jenis, proses hingga cara mengetahui
masalah-masalah konsumen yang sering dihadapi ketika melakukan keputusan untuk
membeli barang dan jasa. Buku ini terdiri dari delapan bab yang memaparkan
materi-materi: Konsumen dan Perilaku Konsumen; Tanggung Jawab Sosial Terhadap Konsumen;
Sikap, Motivasi Konsumen; Pengetahuan Konsumen Tentang Produk; Konsumen dan
Pengaruh Lingkungan; Pertimbangan Konsumen dalam Membeli; Pengambilan Putusan
Konsumen. //ir
Tidak tersedia versi lain