Penerapan Teknik Variasi Shot Program Dokumenter "Makna Dibalik Arisan"
mso-themecolor:text1;background:white" >Dokumenter televisi “Makna Dibalik
Arisan” membahas tentang perbandingan arisan di desa dan kota, seiring
perkembangannya jaman, arisan semakin banyak macamnya, dengan beberapa
perbedaan arisan dalam masyarakat seperti halnya jenis, tempat, kelompok, serta
tujuan arisannya. Sebuah program dokumenter dengan menerapkan variasi shot untuk mendukung kualitas program
itu sendiri.Penerapan variasi shot akan memperjelas proses penyampaian
pesan atau informasi, memberikan makna yang efektif, dan menghibur bagi
penonton. Penulis sebagai penata kamera berkonsentrasi pada penerapan variasi shot yakni teknik simple shot dikhususkan untuk mendukung penyampaian informasi
dengan pemilihandepth of field yang tepat. Teknik complex shot digunakan untuk mendapatkan komposisi gambar yang
baik. Serta penerapan teknik developing
shot memaksimalkan penggunaan stabilizer
zhiyun crane 2 sehingga dapat menjaga kestabilan gambar saat melakukan
pergerakan kamera. Penata kamera menggunakan beberapa jenis lensa, antara lain
lensa wide, dan fix serta alat pendukung seperti tripod, dan stabilizer zhiyun
crane 2 dalam mendukung penerapan variasi shot. Dengan penggunaan type
of shot dalam program dokumenter akan memberikan gambar yang bervariasi. //ir
mso-themecolor:text1;background:white" >
Tidak tersedia versi lain