Komposisi Visual dalam Penyutradaraan Feature Televisi "Good Idea" Episode "Rozi, a Coffee Lab"
Program “Good
Idea” episode “Kozi, A Coffee Lab” merupakan penciptaan karya produksi Feature
televisi yang membahas tentang gaya hidup baru millenials. Kozi merupakan salah
satu bisnis kedai kopi yang berhasil dalam dunia bisnis dengan karna konsep dan
desain lokasi yang unik. Penciptaaan program feature ini bertujuan untuk
memberi informasi, menghibur dan menginspirasi. Pada penciptaan karya produksi
feature penulis berperan sebagai sutradara yang memiliki tanggung jawab atas
terciptanya sebuah karya, mulai pra produksi hingga paska produksi. Sebagai
sutradara, penulis mengimplementasikan dari bahasa naskah menjadi bahasa visual
yang berkesinambungan dan menarik, serta menerapkan teori komposisi visual
seperti framing, illusion of depth dan subject or object agar informasi pada
visual tersampaikan dan diterima baik oleh audiens. Feature “Good Idea” episode
“Kozi, A Coffee Lab” mengangkat tentang maraknya bisnis kedai kopi namun tidak
selamanya bisnis berjalan sesuai dengan harapan. Feature “Good Idea” episode
“Kozi, A Coffee Lab” dikemas dalam feature human interest, melalui komposisi
yang benar dan tahapan produksi yaitu pra produksi, produksi serta paska
produksi maka dihasilkan karya yang dapat menginspirasi generasi millenials
untuk mulai berbisnis.
mso-ansi-language:IN" >//ir
Tidak tersedia versi lain