Setiap bab dalam buku ini membahas teori komunikasi secara komprehensif di mana teori-teori komunikasi tersebut menggambarkan berbagai perspektif dari sudut pandang pemikiran para ahli komunikasi yang dapat diaplikasikan pada penelitian komunuikasi mengenai peristiwa-peristiwa komunikasi yang terjadi dal…
Tujuan penciptaan karya ini adalah memproduksi naskah program feature televisi dengan menggunakan narasi ekspositoris. Feature merupakan salah satu format acara televisi yang membahas suatu bahasan dari berbagai sudut pandang dan dipadukan dengan beberap…
Drone Emprit adalah sistem big data yang mengumpulkan, memonitor, menganalisis, dan menyajikan insight atas percakapan publik yang tersebar khususnyadi Twitter, Facebook, Instagram, dan You Tube, serta situs-situs online baik mainstream maupun situs lokal. Bu…
Melalui penerbitan buku ini, Taman Budaya Yogyakarta melakukan pendokumentasian atas kiprah dan jejak budaya para seniman dan budayawan DIY yang sangat penting untuk diserap sebag…