Buku ini hadir untuk menjadi kompas Anda agar bisa membuat copywriting yang persuasif sehingga mampu menarik perhatian audiens. Dalam buku ini, penulis mengajak Anda untuk memahami perasaan audiens dengan menumbuhkan empati, menguasai teknik, serta mengetahui berbagai macam formula yang bisa Anda terapkan untuk melejitkan penjualan.
Buku ini membahas tentang cara meningkatkan cuan dan omzet penjualan dagangan Anda. Buku ini dirancang untuk mengajarkan Anda memaksimalkan pendapatan dengan teknik yang mudah, yakni menulis. Buku ini akan mengajarkan Anda cara menggunakan teknik copywriting dan bagaimana cara menulis kop, judul iklan, deskripsi produk, dan menulis konten halaman landing. Dengan mempelajari teknik copywriting y…