Pada tahun 1930-an, sifat/karakter menjadi fokus para ahli untuk mendefinisikan kepemimpinan. Teori ini menjelaskan bahwa efektivitas dari kepemimpinan itu ditentukan oleh sifat atau karakter yang dimiliki oleh pemimpin itu sendiri. Artinya, karakter khusus sudah ada sejak lahir pada diri setiap individu. Di dalam buku ini dibahas tentang nilai dan sifat yang seharusnya bisa dimiliki oleh se…
Memangnya kenapa harus berpikir out of the box? Apa pula itu thinking without the box? Apapun itu, kesamaannya hanya satu, yakni berpikir dari sudut pandang yang berbeda, mau di luar, mau tanpa, mau di mana pun sudut pandangmu. Kemudian, apa manfaatnya? Jika kamu penasaran – ‘Apa sih manfaatnya berpikir berbeda?’ – berarti kamu sudah siap untuk jadi orang kreatif dengan segala keunggula…
Steve Jobs tidak hanya memiliki kemampuan luar biasa untuk hanya tahu apa yang diinginkannya. Tetapi, dia juga memiliki keterampilan untuk bereksplorasi demi mendapatkan keuletan, tekad,kepercayaan diri. Baginya, menciptakan sesuatu yang hebat itu lebih penting daripada sekadar menghasilkan uang dan harta. la merupakan seorang yang genius, inovator, dan pemberontak yang telah mengubah dunia ini…
Judul Asli: The Tipping Point: How Little Things Can Make a Big Difference Tipping Point adalah saat ajaib ketika suatu ide perilaku pesan dan produk menyebar seperti wadah penyakit menular. Sama seperti satu orang sakit dapat menyebabkan epidemi flu, begitu pula sentilan yang disasarkan dengan tepat dapat menyebabkan terjadinya tren fesyen popularitas subuah produk baru atau menurunkan ting…